image description
image
  • 2020-12-07 00:00:00
  • Super Admin
  • 2618
  • Kegiatan prodi
Asesmen Lapangan

Asesmen Lapangan Universitas Ngudi Waluyo

oleh: Purwosiwi Pandansari, S.Pd, M.Pd

Senin, 7 Desember 2020 kampus universitas Ngudi Waluyo (UNW) sedang dilaksanakan Kegiatan Asesmen lapangan secara daring pada program studi sarjana Kesehatan Masyarakat Di Fakultas Ilmu Kesehatan UNW. Kegiatan ini Dihadiri oleh Dr. Rian Ayubi, SKM, M.QIH dari Universitas Indonesia dan Dr. Ariyanto Nugroho, SKM, M. Sc dari universitas Respati Yogyakarta. kegiatan yang berlangsung pada tanggal 7-9 Desember 2020. untuk meningkatkan kualitas Pendidikan Dan Program Studi Kesehatan Masyarakat. kekgiatan ini juga merupakan salah satu langkah perbaikan taraf mutu pendidikan di UNW dalam mewujutkan visi dan misi sebagai kampus Unggul, Berbudaya Sehat Dan Bereputasi Internasional serta dalam Meningkatkan Kualitas Pendidikan dan program Studinya melalui upaya Asesmen lapangan. Walauberada ditengah pandemi covid-19 tidak menyutkan semangat melakukan kegiatan tersebut. 




Kategori

S1 Pendidikan Vokasional Desain Fashion

  • Jl. Diponegoro no 186 Gedanganak - Ungaran Timur, Kab. Semarang Jawa Tengah
  • Tel: (024)-6925408
  • Fax: (024)-6925408
  • Email: [email protected]

SOSIAL MEDIA


UNIVERSITAS NGUDI WALUYO © Program Studi S1 Pendidikan Vokasional Desain Fashion 2023